apa yang dimaksud dengan auksanometer?
Biologi
putryeffendy
Pertanyaan
apa yang dimaksud dengan auksanometer?
1 Jawaban
-
1. Jawaban DanuFirmansyah
alat untuk mengukur pertumbuhan memanjang suatu tanaman,yang terdiri dari sistem katrol yang dilengkapi jarum penunjuk pada busur skala.