Matematika

Pertanyaan

ibu membeli 1/4 kg bawang merah; 1,5kg jeruk, dan cabai merah
pertanyaannya
jika seluruh berat belanjaan ibu adalah 2,2kg; berapa kg berat cabai merah yg di beli ibu?
kak tolong kasih tau jawabannya itu pr buat besok

1 Jawaban

  • Ubah ke desimal dulu ya


    1/4 = 0,25


    1,5 + 0,25
    = 1,75



    2,2 - 1,75
    = 0,45


    Berat Cabai = 0,45 kg




    Semoga membantu yaa ^^

Pertanyaan Lainnya