apa saja unsur intrinsik dan penjelasannya
B. Indonesia
pramita8
Pertanyaan
apa saja unsur intrinsik dan penjelasannya
2 Jawaban
-
1. Jawaban juanjago
Intrinsik itu terdiri dariĀ Unsur-Unsur seperti ialah
Alur
Tema
Penokohan
Sudut Pandang
Latar
Amanat -
2. Jawaban bababu
tema : ide pokok dalam cerita
tokoh : orang yg berperan dalam cerita
latar : terbagi menjadi
= 1. latar tempat
2. latar waktu
3. latar suasana
amanat : pesan yg disampaikan penulis/pengarang kepada pembaca
alur : rangkaian kejadian dalam satu cerita
alur terbagi menjadi 3
1. alur maju = awal-akhir
2.alur mundur = akhir-awal
3. alur campuran = awal-akhir dna akhir-awal